Panduan Menggunakan Zapier untuk Otomatisasi Bisnis Online
Pernah merasa seperti kamu kerja terus tapi nggak pernah kelar-kelar? Email numpuk, laporan harus dikirim, data harus di-copy-paste dari satu platform ke platform lain. Rasanya seperti jadi robot, tapi sayangnya robot yang capek. Tenang, ada platform baru yaitu Zapier. Zapier adalah platform otomasi yang menghubungkan berbagai aplikasi favoritmu tanpa harus bisa ngoding. Iya, kamu nggak […]










